Category: Microsoft
Category Archives: Microsoft
Microsoft and OpenAI evolve partnership to drive the next phase of AI
We are thrilled to continue our strategic partnership with OpenAI and to partner on Stargate. Today’s announcement is complimentary to what our two companies have been working on together since 2019.
The key elements of our partnership remain in place for the duration of our contract through 2030, with our access to OpenAI’s IP, our revenue sharing arrangements and our exclusivity on OpenAI’s APIs all continuing forward – specifically:
- Microsoft has rights to OpenAI IP (inclusive of model and infrastructure) for use within our products like Copilot. This means our customers have access to the best model for their needs.
- The OpenAI API is exclusive to Azure, runs on Azure and is also available through the Azure OpenAI Service. This agreement means customers benefit from having access to leading models on Microsoft platforms and direct from OpenAI.
- Microsoft and OpenAI have revenue sharing agreements that flow both ways, ensuring that both companies benefit from increased use of new and existing models.
- Microsoft remains a major investor in OpenAI, providing funding and capacity to support their advancements and, in turn, benefiting from their growth in valuation.
In addition to this, OpenAI recently made a new, large Azure commitment that will continue to support all OpenAI products as well as training. This new agreement also includes changes to the exclusivity on new capacity, moving to a model where Microsoft has a right of first refusal (ROFR). To further support OpenAI, Microsoft has approved OpenAI’s ability to build additional capacity, primarily for research and training of models.
We thank OpenAI for their continued partnership and look forward to what’s to come.
The post Microsoft and OpenAI evolve partnership to drive the next phase of AI appeared first on The Official Microsoft Blog.
We are thrilled to continue our strategic partnership with OpenAI and to partner on Stargate. Today’s announcement is complimentary to what our two companies have been working on together since 2019. The key elements of our partnership remain in place for the duration of our contract through 2030, with our access to OpenAI’s IP, our…
The post Microsoft and OpenAI evolve partnership to drive the next phase of AI appeared first on The Official Microsoft Blog.Read More
Find your Office apps in Windows 10 – Microsoft Support
Learn how to find your Office apps in Windows 10 by searching for them in the search box on the taskbar.
How to share your Microsoft 365 Family subscription – Microsoft Support
Share your Microsoft 365 Family subscription with up to 5 other people using account.microsoft.com.
Introducing Core AI – Platform and Tools
Satya Nadella, Chairman and CEO, shared the below communication with Microsoft employees this morning.
As we begin the new year, it’s clear that we’re entering the next innings of this AI platform shift. 2025 will be about model-forward applications that reshape all application categories. More so than any previous platform shift, every layer of the application stack will be impacted. It’s akin to GUI, internet servers, and cloud-native databases all being introduced into the app stack simultaneously. Thirty years of change is being compressed into three years!
We will build agentic applications with memory, entitlements, and action space that will inherit powerful model capabilities. And we will adapt these capabilities for enhanced performance and safety across roles, business processes, and industry domains. Further, how we build, deploy, and maintain code for these AI applications is also fundamentally changing and becoming agentic.
This is leading to a new AI-first app stack — one with new UI/UX patterns, runtimes to build with agents, orchestrate multiple agents, and a reimagined management and observability layer. In this world, Azure must become the infrastructure for AI, while we build our AI platform and developer tools — spanning Azure AI Foundry, GitHub, and VS Code — on top of it. In other words, our AI platform and tools will come together to create agents, and these agents will come together to change every SaaS application category, and building custom applications will be driven by software (i.e. “service as software”).
The good news is that we have been working at this for more than two years and have learned a lot in terms of the systems, app platform, and tools required for the AI era. To more rapidly and boldly advance our roadmap across each of these layers, we are creating a new engineering organization: CoreAI – Platform and Tools.
This new division will bring together Dev Div, AI Platform, and some key teams from the Office of the CTO (AI Supercomputer, AI Agentic Runtimes, and Engineering Thrive), with the mission to build the end-to-end Copilot & AI stack for both our first-party and third-party customers to build and run AI apps and agents. This group will also build out GitHub Copilot, thus having a tight feedback loop between the leading AI-first product and the AI platform to motivate the stack and its roadmap.
Jay Parikh will lead this group as EVP of CoreAI – Platform and Tools, with Eric Boyd, Jason Taylor, Julia Liuson, Tim Bozarth, and their respective teams reporting to Jay.
Jay will work closely with Scott, Rajesh, Charlie, Mustafa, and Kevin to optimize our entire tech stack for both performance and efficiency. Additionally, Jay and team will lead our progress and work around developer productivity and Engineering Thrive across the company.
As our cloud infrastructure business continues to grow and scale to become Microsoft’s largest business, Scott will continue to lead Cloud + AI to ensure we’re delivering the quality, security, and innovation that our customers and partners count on for their most mission-critical applications, databases, and AI workloads.
Ultimately, we must remember that our internal organizational boundaries are meaningless to both our customers and to our competitors. When we talk about operating as One Microsoft, we are effectively talking about how we are continually increasing our customer focus, raising the bar on our innovation, and driving accountability, so we can truly live up to our mission.
Our success in this next phase will be determined by having the best AI platform, tools, and infrastructure. We have a lot of work to do and a tremendous opportunity ahead, and together, I’m looking forward to building what comes next.
Satya
The post Introducing Core AI – Platform and Tools appeared first on The Official Microsoft Blog.
Satya Nadella, Chairman and CEO, shared the below communication with Microsoft employees this morning. As we begin the new year, it’s clear that we’re entering the next innings of this AI platform shift. 2025 will be about model-forward applications that reshape all application categories. More so than any previous platform shift, every layer of the…
The post Introducing Core AI – Platform and Tools appeared first on The Official Microsoft Blog.Read More
Microsoft Malware Protection Engine deployment information – Microsoft Support
Discusses how to update the Microsoft Malware Protection Engine, including prerequisites, restart, and removal, and how to verify that the updates were installed correctly.
Risks of Allowing Apps Through Windows Firewall – Microsoft Support
Learn about the risks of allowing apps through Windows Firewall, and how to add or remove apps from the list of allowed apps.
Kecerdasan Buatan Buat Indonesia Cerdas – Peran AI untuk Masa Depan Indonesia
Doc. Microsoft – AI untuk Indonesia. Ilustrasi ini dihasilkan oleh AI menggunakan Microsoft Designer.
Read in English here
Dengan berakhirnya tahun 2024, sulit untuk tidak bernostalgia dan merenungkan perjalanan luar biasa Indonesia—sebuah bangsa yang terus berupaya mengatasi kesenjangan teknologi untuk kemudian mengadopsi inovasi kecerdasan buatan (AI) di ambang era transformasi besar. Ketangguhan, empati, dan rasa ingin tahu menjadi fondasi perubahan ini. Nilai-nilai inilah yang menunjukkan karakter bangsa kita. Tahun ini membuktikan satu hal penting bagi Indonesia: AI bukan hanya alat, tapi katalis pemicu kreativitas, kolaborasi, dan kemajuan yang nyata.
Microsoft menyambut hangat pemerintahan baru dengan semangat kolaborasi dalam mewujudkan ambisi transformasi digital Indonesia – dipandu oleh komitmen bersama terhadap inklusivitas dan kemajuan. Dari menggerakkan industri hingga memberdayakan individu, AI telah menjadi cerminan kecerdikan bangsa kita, membantu kita membayangkan segala kemungkinan demi negara yang beragam dan dinamis ini.
New Digital Economy Sebagai Landasan Pertumbuhan
Perjalanan Indonesia menuju ekonomi digital baru sebenarnya mencerminkan revolusi besar di masa lalu saat penemuan mesin cetak atau internet. Periode tersebut adalah momen bersejarah yang mengubah masyarakat dan menciptakan peluang baru untuk maju. Teknologi cloud dan AI kini menjadi pusat dari perubahan ini—memungkinkan inovasi dan inklusivitas sambil memberdayakan komunitas di seluruh nusantara. Teknologi-teknologi ini bukan sekadar alat, melainkan penggerak masa depan di mana pemberdayaan digital menyentuh setiap sudut tanah air.
Apakah kita siap untuk transformasi ini? Indonesia menjawab “Ya”. Menurut Work Trend Index 2024 dari Microsoft dan LinkedIn yang diluncurkan pertengahan tahun ini, sebanyak 92% knowledge workers di Indonesia telah menggunakan AI generatif dalam pekerjaan mereka, melampaui rata-rata global (75%) dan Asia Pasifik (83%). Kesiapan ini muncul berkat tingginya rasa ingin tahu dan keberanian bereksperimen yang dimiliki populasi muda nan beragam. Dengan 70% penduduk Indonesia berada dalam kelompok usia produktif, kreativitas dan kolaborasi berkembang pesat. Hal ini terlihat dari lebih dari 3,1 juta pengembang Indonesia di GitHub, komunitas pengembang terbesar ketiga di Asia Pasifik, yang kontribusinya pada proyek AI generatif publik meningkat sebesar 213% di tahun 2023. Hal ini mencerminkan semangat gotong royong, di mana upaya kolektif mengubah tantangan menjadi peluang.
Memperkuat Kreativitas: Kisah Nyata yang Berdampak
Peluang ini bukanlah sekadar teori namun sudah terwujud melalui kreasi para inovator Indonesia, yang rasa ingin tahu dan kecerdikannya mencerminkan kekuatan bangsa. Memasuki tahun kedua AI, fokus telah bergeser dari adopsi AI menuju integrasi AI di berbagai industri utama.
Di berbagai sektor, para inovator ini menggunakan AI untuk menjawab tantangan dan menciptakan solusi nyata, mulai dari memastikan ketahanan pangan hingga mendorong inklusi keuangan. Inklusivitas tetap menjadi dasar dari upaya ini, memastikan bahwa semua orang merasakan manfaat dari inovasi transformatif di berbagai industri, sektor, dan komunitas.
Sebagai contoh, Yayasan Mitra Netra telah mengembangkan Arabic Braille Converter yang didukung oleh GPT-4. Inovasi ini memungkinkan jutaan penyandang tuna netra untuk mengakses informasi dengan lebih mudah.
Di bidang pendidikan, Universitas Terbuka menciptakan AI Assistant yang diintegrasikan ke dalam 1.000 kelas virtual di 10 mata kuliah, menjangkau 60.000 mahasiswa mereka di seluruh provinsi di Indonesia. Inisiatif ini menjembatani kesenjangan dalam akses pendidikan berkualitas, memastikan mahasiswa di daerah paling terpencil pun dapat merasakan peluang belajar yang setara.
Di dunia korporasi, Telkomsel memimpin integrasi AI dengan Veronika, asisten virtual yang didukung oleh Azure OpenAI Service. Dengan mengintegrasikan AI, Telkomsel mencatat peningkatan 140% dalam interaksi layanan mandiri pelanggan, yang menghasilkan solusi lebih cepat dan akurat, serta meningkatkan engagement di produk gaya hidup digital.
Di industri layanan keuangan, BRI telah menerapkan empat kasus penggunaan AI generatif, termasuk chatbot bernama Sabrina yang memberikan informasi keuangan transparan kepada jutaan nasabahnya. Inovasi ini menegaskan bagaimana AI dapat mendorong inklusi keuangan dengan membuat layanan lebih mudah diakses dan efisien.
Startup seperti eFishery juga membuat gebrakan dengan AI. Sebagai startup teknologi akuakultur pertama di Asia yang memiliki misi untuk memerangi kelaparan global, eFishery meluncurkan Mas Ahya (Mas Ahli Budidaya). Solusi yang didukung oleh Azure OpenAI Service ini dirancang untuk memberikan saran dan wawasan kepada petani akuakultur di Asia. Mas Ahya melayani petani dengan berbagai tingkat pengalaman dan menggunakan bahasa sehari-hari. Solusi ini juga mendukung berbagai bahasa daerah, dimulai dari Bahasa Indonesia dan Jawa.
Hackathon yang didukung oleh Microsoft dan mitranya menjadi jalan lain di mana kreativitas lokal bertemu dengan potensi global. Tim AI MISS YOU, juara kedua AI TEACH Regional Hackathon, menggunakan AI generatif untuk membangun pemikiran kritis pada siswa sekaligus melestarikan warisan budaya lokal di Probolinggo sehingga berkontribusi pada ekonomi digital. Proyek lain, NuSantap, yang menjadi pemenang GovAI Hackathon, memanfaatkan AI dan computer vision untuk mengatasi masalah gizi anak, sejalan dengan program pemerintah Indonesia dalam pencegahan stunting.
Contoh-contoh ini secara kolektif menunjukkan bagaimana integrasi AI menjawab tantangan nyata di berbagai aspek kehidupan. Dari mendorong inklusivitas dan meningkatkan pendidikan hingga mentransformasi akuakultur dan memperbaiki layanan keuangan, AI membantu Indonesia mewujudkan ambisinya untuk membangun ekonomi digital yang inklusif dan maju.
Berinvestasi dalam Keterampilan untuk Tenaga Kerja yang Tangguh
Perkembangan ekonomi digital sangat bergantung pada tenaga kerja yang terampil. Dalam hampir tiga dekade terakhir, Microsoft telah memberdayakan 25 juta masyarakat Indonesia dengan keterampilan terkait TIK. Tahun ini, Microsoft meluncurkan program elevAIte Indonesia dalam kolaborasi dengan Kementerian Komunikasi dan Digital (Kemkomdigi) serta berbagai pemangku kepentingan lainnya.
Inisiatif ini bertujuan untuk membekali 1 juta masyarakat Indonesia dengan keterampilan kritis di bidang AI. Fokusnya adalah memberdayakan berbagai pihak—termasuk pemerintah, industri, sektor pendidikan, dan komunitas—dengan alat yang mereka butuhkan untuk menghadapi ekonomi yang semakin digerakkan oleh AI.
Untuk mendukung upaya ini, AI Skills Navigator, sebuah situs web berbasis AI, menyediakan platform yang dipersonalisasi bagi individu untuk mengidentifikasi kesenjangan keterampilan, merancang pengalaman belajar yang sesuai, dan mendapatkan sertifikasi terpercaya. Dirancang untuk memenuhi kebutuhan ekonomi AI yang terus berkembang, platform ini memastikan peserta di semua tahap karier dapat membangun keterampilan praktis yang meningkatkan produktivitas, kreativitas, dan daya saingnya.
Melalui elevAIte Indonesia, Microsoft menegaskan kembali komitmennya untuk mendorong kesetaraan digital, mempersiapkan tenaga kerja agar dapat memanfaatkan infrastruktur penting seperti datacenter region Indonesia Central yang akan segera hadir dan memastikan teknologi benar-benar mendorong pertumbuhan di semua sektor. Tujuannya adalah menciptakan generasi talenta digital produktif yang siap menghadapi dunia yang semakin berorientasi pada AI.
AI yang Bertanggung Jawab dan Aman: Kepercayaan di Pusatnya
Seiring dengan percepatan inovasi, menjaga kepercayaan menjadi hal yang sangat krusial. Untuk itu, lebih dari satu dekade lalu, Microsoft menetapkan Trusted Cloud Principles sebagai pedoman untuk teknologi Microsoft Cloud. Prinsip-prinsip ini mencakup keamanan, privasi, kepatuhan, keandalan/ketahanan, dan hak kekayaan intelektual.
Dalam hal keamanan, Microsoft telah menginvestasikan lebih dari USD20 miliar untuk keamanan siber secara global. Baru-baru ini, sebagai bagian dari Secure Future Initiative (SFI), kami telah menunjuk 13 Deputy Chief Information Security Officers (Deputy CISOs) untuk memimpin implementasi SFI di seluruh perusahaan. Kami juga mengerahkan 34.000 engineer penuh waktu untuk mengintegrasikan keamanan ke dalam setiap pekerjaan mereka—menjadikannya upaya cybersecurity engineering terbesar dalam sejarah. Selain itu, kami meluncurkan Security Skilling Academy untuk melatih semua karyawan dalam keamanan siber dan menjadikan keamanan sebagai prioritas inti dalam penilaian performa karyawan.
Dari segi privasi dan kepatuhan, Microsoft Cloud menawarkan lebih dari 100 solusi kepatuhan, menjadikannya penyedia layanan cloud dengan solusi kepatuhan paling komprehensif. Di Indonesia, selaras dengan Undang-Undang Perlindungan Data Pribadi (UU PDP), kami memperkenalkan Premium Assessment Template untuk UU PDP dalam Microsoft Purview Compliance Manager. Template ini membantu organisasi menyederhanakan upaya kepatuhan, termasuk terhadap UU PDP, dengan mengotomatiskan tugas-tugas kepatuhan yang penting dan menyederhanakan proses penilaian.
Sejalan dengan prinsip-prinsip ini, komitmen kami terhadap Responsible AI mendorong kolaborasi antarorganisasi untuk memastikan sistem AI yang adil, inklusif, dan transparan. Melalui alat seperti Responsible AI Impact Assessment Template, Microsoft membantu bisnis secara kolaboratif mengidentifikasi risiko, membuat upaya pengamanan, dan membangun sistem AI yang sejalan dengan prinsip etika dan nilai-nilai sosial.
Menatap Masa Depan: AI untuk Indonesia
Menyambut tahun 2025—yang juga menandakan capaian krusial bagi Microsoft di Indonesia dan dunia—saya optimis memandang peluang tanpa batas yang ada di depan kita. Dengan kreativitas dan inovasi masyarakat kita sebagai fondasinya, mulai dari kepiawaian generasi muda hingga kekuatan kolaborasi kita, nilai-nilai seperti gotong royong dan rasa ingin tahu terus mendorong kita untuk mencapai tujuan dengan lebih cepat dan lebih inklusif. Dalam konteks ini, AI bukan hanya Artificial Intelligence—tetapi juga Advancing Indonesia (memajukan Indonesia), Amplifying Ingenuity (mendorong kreativitas), dan Accelerating Impact (mengakselerasi dampak).
Hadirnya wilayah Indonesia Central yang akan datang, sebuah infrastruktur penting yang mencerminkan komitmen Microsoft yang lebih luas terhadap negara ini, menjadi bagian tak terpisahkan dari visi ini. Infrastruktur ini, yang akan segera tersedia untuk umum, menjadi bukti peran Indonesia yang semakin besar dalam lanskap ekonomi digital global. Kunjungan Satya Nadella ke Jakarta awal tahun ini menegaskan pentingnya hal tersebut, dengan pengumuman investasi tambahan sebesar USD1,7 miliar untuk memperluas kontribusi Microsoft di Indonesia, baik dalam infrastruktur maupun pengembangan keterampilan.
Investasi ini lebih dari sekadar menyediakan infrastruktur, namun melambangkan masa depan di mana layanan cloud terpercaya yang disesuaikan dengan kebutuhan lokal memungkinkan peningkatan data sovereignty (kedaulatan data), keamanan dan kepatuhan kelas dunia, serta inovasi berbasis AI yang lebih cepat. Bagi Indonesia, ini berarti peluang untuk mencapai posisi puncak dalam ekonomi AI global, memastikan bahwa bisnis, komunitas, dan individu dapat berkembang.
Di Microsoft, kami bangga bergandeng tangan bersama para penggerak perubahan di Indonesia, terus berinvestasi pada manusia, infrastruktur, dan teknologi yang memberdayakan setiap individu untuk mencapai lebih banyak. Bersama, mari kita bentuk masa depan yang inovatif, inklusif, dan tangguh.
###
AI for Indonesia: Amplifying Ingenuity, Empowering Communities, Transforming Futures
Doc. Microsoft – AI for Indonesia. This is an AI-generated image by Microsoft Designer.
As we close 2024, I reflect on Indonesia’s remarkable journey thus far – a nation that has overcome challenges in equal access to technology and resources to embrace AI innovation and stand at the threshold of a transformative era. Resilience, empathy, curiosity, and unyielding have underpinned this transformation, showcasing the best of our values. This year has indeed demonstrated the potential of AI for AI—Advancing Indonesia, not just as a tool but as a catalyst for creativity, collaboration, and progress.
Microsoft warmly welcomes the new government administration and is excited about the opportunities to collaborate in achieving Indonesia’s ambitious digital transformation goals – guided by a shared commitment to inclusivity and progress. From shaping industries to empowering individuals, AI reflects our nation’s resourcefulness, helping us reimagine what’s possible for our diverse and dynamic nation.
The New Digital Economy: A Foundation for Growth
Indonesia’s journey toward a new digital economy mirror past revolutions like the printing press or the internet – moments that reshaped society and created new opportunities for progress. Today, cloud and AI technologies are at the heart of this transformation, enabling innovation and inclusivity while empowering communities across the archipelago. These technologies are not just tools—they are enablers of a future where digital empowerment touches every corner of the nation.
Are we ready for this transformation? Indonesia says yes – 92% of knowledge workers in Indonesia already use generative AI at work, surpassing global (75%) and Asia Pacific (83%) averages, according to the Microsoft and LinkedIn Work Trend Index 2024 that we launched mid- year. This readiness is deeply rooted in Indonesia’s spirit of curiosity and experimenting new things, shaped by its youthful and diverse population. With 70% of Indonesians in the working-age group, creativity and collaboration thrive. This is exemplified by over 3.1 million developers on GitHub, the third-largest developer community in Asia-Pacific, whose contributions in the number of public generative AI projects on the platform grew by 213% in 2023 alone. Such ingenuity highlights the gotong royong spirit, where collective efforts turn challenges into opportunities.
Amplifying Ingenuity: Real Stories of Impact
These opportunities are not theoretical—they are already being realized through the ingenuity of Indonesia’s innovators, whose curiosity and resourcefulness reflect the nation’s strength. As we move into Year 2 of AI, the focus has shifted from AI adoption to AI integration across key industries, driving the new AI economy in Indonesia. Across sectors, innovators are applying AI to solve challenges and create meaningful impact, from ensuring food security to fostering financial inclusion.
Inclusivity remains a cornerstone of these efforts, ensuring that everyone benefits from transformative innovations spanning diverse industries, sectors, and communities. AI-powered innovations are helping startups, enterprises, NGOs, educational institutions, governments, and individuals alike tackle pressing challenges and unlock new opportunities in Indonesia’s digital transformation journey.
Yayasan Mitra Netra, for example, has developed an Arabic Braille Converter powered by GPT-4, enabling millions of visually impaired individuals to access information seamlessly.
In education, Universitas Terbuka has created an AI Assistant integrated into 1,000 virtual classrooms across 10 subjects, reaching 60,000 students across Indonesia’s provinces. By bridging the gap in access to quality education, this initiative ensures that students in even the most remote areas can benefit from equal learning opportunities.
For enterprises, Telkomsel is leading the way with Veronika, its virtual assistant powered by Azure OpenAI Service. By integrating AI, Telkomsel has seen a 140% increase in customer self-service interactions, with quicker and more accurate solutions driving improved engagement for digital lifestyle products.
In the financial sector, BRI is implementing four generative AI use cases, including a chatbot named Sabrina that provides transparent financial information to millions of Indonesians. This innovation underscores how AI is fostering financial inclusion by making services more accessible and efficient.
Startups like eFishery are also changing the game with AI. The first aqua technology startup based in Asia with a mission to combat world hunger has launched Mas Ahya (Mr. Cultivation Expert). The solution, powered by Azure OpenAI Service, is designed to provide advice and insights to Asian aqua farmers. It caters to farmers with varying levels of experience and uses everyday language. It also supports multiple local languages, starting with Bahasa Indonesia and Javanese.
Hackathons supported by Microsoft and its partners are another avenue where local creativity meets global potential. The AI MISS YOU team, runners-up of the AI TEACH Regional Hackathon, used generative AI to inspire critical thinking in students while preserving local heritage in Probolinggo, thereby contributing to the digital economy. Similarly, the NuSantap project, a winner of the GovAI Hackathon, leverages AI and computer vision to address child nutrition, aligning with Indonesia’s government programs for stunting prevention.
These examples collectively highlight how AI integration is addressing real-world challenges across sectors. From fostering inclusivity and improving education to transforming aquaculture and enhancing financial services, AI is helping Indonesia realize its ambitions for a thriving, inclusive digital economy.
Investing in Skills for a Resilient Workforce
A thriving digital economy depends on a skilled workforce. In almost the past three decades, Microsoft has empowered 25 million Indonesians with ICT-related skills. This year, Microsoft introduced the elevAIte Indonesia program in collaboration with the Ministry of Communication and Digital Affairs (Kemkomdigi) as well as other stakeholders.
This initiative aims to equip 1 million Indonesians with critical AI skills. It focuses on empowering diverse groups—including government, industries, education, and communities—with the tools needed to navigate an increasingly AI-driven economy.
To support this effort, the AI Skills Navigator, an AI-powered website, provides learners with a personalized platform to identify skill gaps, tailor their learning journeys, and access trusted certifications. Designed to meet the demands of the evolving AI economy, this platform ensures participants across all career stages can build practical skills that enhance productivity, creativity, and employability.
Through elevAIte Indonesia, Microsoft reaffirms its commitment to fostering digital equity, preparing a workforce to capitalize on critical infrastructure like the upcoming Indonesia Central region, ensuring that technology drives growth across all sectors. The goal is to have a generation of productive digital talents ready to take on an increasingly AI-oriented world.
Responsible AI and Security: Trust at the Core
As innovation accelerates, maintaining trust remains paramount. As such, since more than a decade ago, Microsoft has established our Trusted Cloud Principles to guide our Microsoft Cloud technology. These principles include security, privacy, compliance, reliability/resiliency, and intellectual property.
When it comes to security, Microsoft has committed over $20 billion to cybersecurity globally. Most recently, as part of our company’s Secure Future Initiative (SFI) which promises to prioritize security above all else, we have appointed 13 Deputy Chief Information Security Officers (Deputy CISOs) responsible for spearheading SFI across the company, mobilized 34,000 full-time engineers to integrate security into the fabric of their work (making it the largest cybersecurity engineering effort in history), launched Security Skilling Academy to help train all employees on cybersecurity, and implemented the security core priority as a performance measure for all employees.
Meanwhile in privacy and compliance, Microsoft Cloud is providing more than 100 compliance offerings, making it the most comprehensive set of compliance offerings of any cloud service provider. Most recently in Indonesia, aligning with the Personal Data Protection Law (UU PDP), we introduced the Premium Assessment Template for Indonesia’s PDP Law in Microsoft Purview Compliance Manager. This template can help organizations in streamlining their overall compliance efforts, including to PDP Law, by automating critical compliance tasks and simplifying the assessment process.
Aligning with all these principles is Responsible AI commitment, which fosters collaboration among organizations to ensure AI systems are fair, inclusive, and transparent. Through tools like the Responsible AI Impact Assessment Template, Microsoft empowers businesses to collaboratively identify risks, establish safeguards, and build AI systems that align with ethical principles and societal values.
A Vision for the Future: AI for Indonesia
As we look toward 2025 – which coincides with a very special milestone for Microsoft in Indonesia and globally – I am inspired by the boundless opportunities ahead, grounded in the creativity and innovation of our people. From the ingenuity of our youth to the strength of our collaborations, values like gotong-royong and curiosity continue to drive us toward achieving our goals faster and more inclusively. AI, in this context, is not just Artificial Intelligence—it is Advancing Indonesia, Amplifying Ingenuity, and Accelerating Impact.
Central to this vision is the upcoming Indonesia Central Region, a critical piece of infrastructure that reflects Microsoft’s broader commitment to the country. Now nearing general availability, this region is a testament to Indonesia’s growing role in the global digital economy. Satya Nadella’s visit to Jakarta earlier this year underscored this importance, with the announcement of an additional $1.7 billion investment to expand Microsoft’s efforts in Indonesia in terms of infrastructure and skilling.
These investments go beyond infrastructure. They symbolize a future where trusted cloud services tailored to local needs enable enhanced data sovereignty, world-class security and compliance, and faster AI-driven innovation. For Indonesia, this means opportunities to leapfrog into a leadership position in the global AI economy, ensuring that businesses, communities, and individuals thrive.
At Microsoft, we are proud to stand alongside Indonesia’s changemakers, continuing to invest in the people, infrastructure, and technologies that empower every individual to achieve more. Together, let us shape a future defined by innovation, inclusivity, and resilience.
###
Kemkomdigi dan Microsoft Luncurkan ElevAIte Indonesia: Bekali 1 Juta Talenta dengan Keterampilan AI
Read in English here
Kementerian Komunikasi dan Digital (Kemkomdigi) Republik Indonesia bekerja sama dengan Microsoft meluncurkan ElevAIte Indonesia, sebuah inisiatif pelatihan kecerdasan buatan (AI) untuk membekali 1 juta talenta Indonesia dengan keterampilan yang relevan di era transformasi digital. Menggabungkan makna “elevate” (meningkatkan) dengan “AI”, program ini menjadi simbol kolaborasi multi-sektor untuk memperkuat posisi Indonesia di kancah global melalui pemanfaatan teknologi AI.
ElevAIte Indonesia akan melibatkan mitra dari pemerintahan, industri, institusi pendidikan, dan komunitas. Program ini dirancang untuk menghubungkan talenta Indonesia dengan peluang baru yang tercipta dari teknologi AI, seperti peningkatan produktivitas, kreativitas, dan kualitas pekerjaan, serta percepatan inovasi yang bertanggung jawab.
Menteri Komunikasi dan Digital, Meutya Hafid, menekankan pentingnya pendekatan yang bijak dalam pemanfaatan teknologi, khususnya AI, yang semakin memengaruhi berbagai aspek kehidupan. “Teknologi modern, seperti AI, menuntut kita semua, khususnya para pemimpin, untuk menjadi lebih bijak, sabar, dan akomodatif. Perkembangan AI memberikan peluang besar untuk meningkatkan kualitas hidup, tetapi juga membawa tantangan yang harus dikelola dengan hati-hati,” ujar Meutya.
Lebih lanjut, Menkomdigi menjelaskan bahwa kolaborasi, komunikasi, dan negosiasi adalah kunci untuk memastikan teknologi dapat dimanfaatkan secara maksimal dan bertanggung jawab. “Pemanfaatan AI tidak bisa dilakukan secara sepihak. Kita memerlukan sinergi dengan berbagai pihak, mulai dari pemerintah, pelaku industri, hingga masyarakat. Melalui inisiatif seperti ElevAIte Indonesia, kami ingin menunjukkan bagaimana teknologi AI dapat digunakan untuk memperkuat ekosistem nasional sambil tetap menjaga nilai-nilai etika dan kepentingan bersama,” tambah Meutya.
Program ElevAIte Indonesia menjadi salah satu contoh nyata dari pendekatan kolaboratif tersebut. Dengan melibatkan mitra ekosistem yang luas, inisiatif ini dirancang untuk membekali generasi muda dan tenaga kerja dengan keterampilan AI yang sesuai dengan kebutuhan industri dan masyarakat. Selain meningkatkan kapasitas sumber daya manusia, program ini juga menjadi landasan bagi Indonesia untuk bersaing di tingkat global dan menuju cita-cita Indonesia Emas 2045.
Inisiatif ElevAIte Indonesia menjadi semakin penting mengingat meningkatnya kebutuhan keterampilan AI dalam dunia kerja. Menurut laporan Work Trend Index yang Microsoft dan LinkedIn keluarkan di awal tahun 2024, 69% pemimpin di Indonesia menyatakan bahwa mereka tidak akan merekrut seseorang tanpa keterampilan AI. Sebanyak 76% bahkan cenderung merekrut kandidat dengan pengalaman kerja yang lebih sedikit namun handal menggunakan AI, dibandingkan kandidat berpengalaman tanpa kemampuan AI.
“Dengan sekitar 70% penduduk Indonesia berada dalam usia produktif, membekali mereka dengan keterampilan AI yang tepat menjadi kian penting. Sebab, kita sebagai talenta Indonesia lah yang akan mampu membawa Indonesia melaju, menuju Indonesia Emas 2045. Untuk itu, ElevAIte Indonesia akan berfokus pada pembekalan keterampilan mengadopsi AI secara bertanggung jawab. Mulai dari menggunakan tools AI agar dapat menyelesaikan pekerjaan dengan lebih cepat dan dengan kualitas yang lebih baik, hingga mengembangkan solusi AI untuk menciptakan nilai tambah dan menjawab permasalahan nasional yang paling mendesak. Penting untuk diingat bahwa transformasi AI bukan hanya transformasi teknologi, melainkan transformasi nasional. Kami merasa terhormat dapat bermitra dengan Kemkomdigi dan segenap ekosistem nasional untuk memberdayakan talenta Indonesia,” ujar Dharma Simorangkir, Presiden Direktur Microsoft Indonesia.
Guna mencapai target 1 juta pembekalan keterampilan AI bagi masyarakat Indonesia hingga tahun 2025 mendatang, implementasi ElevAIte Indonesia akan terbagi ke dalam lima pilar utama, dengan Biji-Biji Initiative dan Dicoding sebagai mitra pelatihan. Kelima pilar tersebut:
- Menyiapkan lembaga pemerintah untuk mendorong kecakapan AI nasional. Pilar ini berfokus pada pemberian pelatihan keterampilan AI bagi aparatur sipil negara, penguatan kapabilitas keamanan siber di lembaga pemerintahan, dan inisiasi pelayanan publik berbasis AI.
- Integrasi AI di industri strategis nasional. Pilar ini berfokus pada percepatan transformasi AI bagi pelaku industri Indonesia, mulai dari UMKM hingga enterprise, guna meningkatkan inovasi dan menciptakan nilai ekonomi AI baru.
- Keterampilan AI dalam dunia pendidikan. Pilar ini berfokus pada revolusi pembelajaran dalam berbagai sistem pendidikan di Indonesia, pembekalan keterampilan AI bagi pendidik, dan pengembangan generasi developer baru di Indonesia. Indonesia sendiri memiliki jumlah developer yang signifikan. Laporan GitHub menunjukkan bahwa Indonesia merupakan rumah terbesar ketiga bagi komunitas developerGitHub di di kawasan Asia Pasifik, setelah India dan Tiongkok. Indonesia pun diproyeksikan menjadi salah satu dari lima komunitas developer terbesar di GitHub secara global pada tahun 2026. Tidak hanya itu, Indonesia juga merupakan salah satu kelompok dengan pertumbuhan developer tercepat di Asia Pasifik, dengan peningkatan jumlah developer di GitHub mencapai 31 persen dari tahun ke tahun (year-on-year) pada tahun 2023.
- Peningkatan keterampilan AI bagi komunitas: Pilar ini berfokus pada pemberian keterampilan AI bagi kelompok masyarakat yang kurang terlayani, kurang terwakili, dan termarginalkan secara digital. Termasuk di antaranya adalah perempuan, penyandang disabilitas, dan masyarakat yang berada di daerah-daerah terpencil. NUCare Global dan Microsoft Innovative Educator Expert merupakan mitra program ini, dengan lebih banyak mitra akan diumumkan secara terpisah.
- Demokratisasi AI bagi setiap individu: Pilar ini hendak memastikan setiap individu memiliki kesempatan yang sama untuk belajar AI. Untuk itu, sebagai bagian dari ElevAIte Indonesia, Microsoft telah meluncurkan AI Skills Navigator, sebuah platform yang menyatukan seluruh konten pembelajaran dari Microsoft Learn dan LinkedIn Learning. Dibekali dengan asisten AI dan dapat diakses melalui microsoft.com, platform ini dapat mempermudah individu menemukan materi pembelajaran AI yang sesuai dengan tujuan, minat, dan gaya belajar masing-masing. Versi Bahasa Indonesia dari platform ini akan tersedia dalam waktu dekat.
Rashvin Pal Singh, Group CEO Biji-biji Initiative mengatakan, “Selama dua tahun terakhir, kami telah banyak bekerja sama dengan Kemkomdigi dan Microsoft untuk menyelenggarakan program-program keterampilan AI. Dari program-program tersebut, kami sudah melihat langsung bagaimana sebagian peserta dapat memperoleh pekerjaan yang lebih baik, ataupun memiliki kehidupan yang lebih sejahtera. Kini, dengan adanya ElevAIte Indonesia, kami berharap dapat semakin memperluas kesuksesan yang ada, dengan pendekatan yang kian terintegrasi dan terukur.”
Narenda Wicaksono, Chief Executive Officer, Dicoding mengatakan, “Sebagai platform edukasi teknologi, kami sadar bagaimana kapabilitas baru AI telah menjadi terobosan teknologi terbesar dalam beberapa tahun terakhir. Kami sendiri telah menggunakan AI untuk melayani lebih dari 1 juta member dicoding. Kami percaya bahwa dengan keterampilan AI yang tepat, individu dan organisasi dapat menciptakan solusi inovatif yang berdampak positif bagi masyarakat, industri, maupun negara. Itulah sebabnya, kami senang dapat bergabung dengan Kemkomdigi, Microsoft, dan segenap ekosistem digital Indonesia lainnya di inisiatif ElevAIte Indonesia.”
Menkomdigi mengakhiri dengan mengutip Presiden Prabowo Subianto saat Pertemuan APEC 2024 di Peru, yang menekankan pentingnya keseimbangan dalam memanfaatkan teknologi: “Kemajuan besar dalam teknologi menuntut para pemimpin untuk lebih bijaksana, sabar, dan akomodatif. Teknologi memiliki kekuatan untuk membawa kemajuan luar biasa, tetapi juga dapat menghancurkan kehidupan manusia dengan sangat cepat. Oleh karena itu, kolaborasi, komunikasi, dan negosiasi adalah jalan terbaik. Kita harus menaati hukum dan aturan internasional, namun juga memahami kepentingan bersama.”
Dengan semangat tersebut, ElevAIte Indonesia diharapkan dapat menjadi langkah strategis dalam membangun ekosistem digital yang inklusif dan memberdayakan.
###
The Ministry of KOMDIGI and Microsoft Launch ElevAIte Indonesia to Equip1 Million Talents with AI Skills
The Ministry of Communication and Digital Affairs (KOMDIGI) and Microsoft today launch ElevAIte Indonesia, an AI skilling initiative to equip 1 million Indonesian talents with the AI skills needed in the era of AI transformation. Combining the words “Elevate” with “AI”, this initiative brings a spirit of collaboration between various elements of the society, to elevate Indonesia’s global achievements with AI technology.
In its implementation, ElevAIte Indonesia will be executed in collaboration with governments, industry, educational institutions, nonprofits, and civil society, to connecting Indonesians with new opportunities created by AI. Starting from supercharging productivity, amplifying creativity, increasing quality of works, to accelerating innovation responsibly.
The Minister of Communication and Digital Affairs, Meutya Hafid, emphasized the importance of a more responsible approach in utilizing technology, especially AI, which increasingly influences various aspects of life. “Modern technology, such as AI, demands all of us, particularly leaders, to become wiser, more patient, and more accommodating. The development of AI offers great opportunities to improve the quality of life, but it also brings challenges that must be managed thoroughly,” said Meutya.
Furthermore, the Minister of KOMDIGI explained that collaboration, communication, and negotiation are essential keys to ensuring that technology can be utilized with full capacity and responsibility. “The utilization of AI cannot be done unilaterally. We need collaboration with various stakeholders, such as the government, industries, and the community. Through initiatives like ElevAIte Indonesia, we eager to show how AI can be used to strengthen the national ecosystem while maintaining ethical values and common interests,” added Meutya.
The ElevAIte Indonesia program is a concrete example of this collaborative approach. By involving a wide range of ecosystem partners, this initiative is designed to equip the younger generation and workforce with AI skills that meet the needs of industry and society. In addition to enhancing human resource capacity, this program also become a foundation for Indonesia to compete in global-level and achieve the vision of Indonesia Emas 2045.
ElevAIte Indonesia is becoming increasingly important given the increasing need for AI skills in the workforce. According to the Work Trend Index report released by Microsoft and LinkedIn in early 2024, 69% of leaders in Indonesia stated that they would not hire someone without AI skills. As many as 76% are even more likely to recruit candidates with less work experience but are reliable using AI, compared to experienced candidates without AI capabilities.
“With around 70% of Indonesia’s population in productive age, equipping them with the right AI skills becomes increasingly important. It is us, the Indonesian talent who will be able to drive Indonesia moving forward to achieve the vision of Indonesia Emas 2045. Therefore, ElevAIte Indonesia will focus on equipping skills to adopt responsible AI. From using AI tools to complete tasks more quickly and with better quality, to developing AI solutions to create added value and address the most pressing national issues. It is important to remember that AI transformation is not merely a technological transformation, but a national transformation. We are honoured to partner with the Ministry of KOMDIGI and the entire national ecosystem to empower Indonesian talent,” said Dharma Simorangkir, President Director of Microsoft Indonesia.
In order to achieve the target of 1 million AI skills for Indonesia by 2025, the implementation of ElevAIte Indonesia will be divided into five main pillars, with Biji-Biji Initiative and Dicoding as training partners. Each pillar will also collaborate with different institutions, organizations, and communities, in order to connect people across Indonesia with the AI opportunities inclusively. The five pillars are:
- Enable government agencies to drive AI fluency. This pillar focuses on providing AI skills training for civil servants, in order to provide even better public services.
- Scale reach through strategic national industries. This pillar focuses on accelerating AI transformation for Indonesian industry players, ranging from MSMEs to enterprises, in order to accelerate innovation and create new AI economic value.
- Unlock AI for education. The pillar focuses on revolutionizing learning in Indonesia’s education systems and nurturing a new generation of Indonesian developers with AI skills. Indonesia already has a significant number of developers. The GitHub report shows that Indonesia is the third largest home for the GitHub developer community in the Asia Pacific region, after India and China. Indonesia is also projected to become one of the five largest developer communities on GitHub globally by 2026. Not only that, Indonesia is one of the fastest-growing developer groups in Asia Pacific as well, with an increase in the number of developers on GitHub reaching 31 percent year-on-year in 2023.
- Enable social, environmental, community, and impact organizations: This pillar focuses on providing AI skills to underserved, underrepresented and digitally marginalized communities. These include women, people with disabilities, and people in remote areas. NUCare Global and Microsoft Innovative Educator Expert are partners of the program, with more partners to be announced separately.
- Empower individual learners. This pillar focuses on ensuring every person has the opportunity to learn. To kick-off, Microsoft has launched AI Skills Navigator, a platform that brings together all learning content from Microsoft Learn and LinkedIn Learning. Equipped with AI assistants and can be accessed through microsoft.com, this platform can make it easier for individuals to find AI learning materials that suit their learning goal and interest. The platform will be available in Indonesian language soon.
Rashvin Pal Singh, Group CEO, Biji-Biji Initiative said, “Over the past two years, we have worked closely with the ministry of KOMDIGI and Microsoft to organize AI skills programs. From these programs, we have seen firsthand how some participants can get a better job, or have a more prosperous life. Now, with ElevAIte Indonesia, we hope to further expand on our existing achievement, along with an increasingly integrated and scalable approach.”
Narenda Wicaksono, Chief Executive Officer, Dicoding said, “As a technology education platform, we are fully aware how AI new capabilities now become significant milestones over the last few years. We have used AI to serve more than 1 million Dicoding members. We believe that with the right AI skills, individuals and organizations can create innovative solutions to bring positive impact for the community, industry, and the [nation. Considering these objectives, we are pleased to join Kemkomdigi, Microsoft, and the entire Indonesian digital ecosystem in the ElevAIte Indonesia initiative.”
The Minister of KOMDIGI concluded by quoting President Prabowo Subianto ‘s remarks at the APEC Summit 2024 in Peru, emphasizing the need of balance in utilizing technology: “Great advances in technology demand leaders to be wiser, more patient, and more accommodating. Technology has the power to bring extraordinary advances. However, it could cause significant harm to human life in a short time.” Therefore, collaboration, communication, and negotiation are the best ways forward. We must adhere to international laws and regulations, but also have to understand common interests.”
The existence of ElevAIte Indonesia is expected to be a strategic measure in building an inclusive and empowering digital ecosystem.
###
Memaknai Hari Guru Nasional dalam Refleksi Transformasi Pendidikan Berbasis Teknologi AI
Dok. Marheni Widya Retna, Plan International Indonesia Foundation/Temmy Subrata, Mansur
Read in English here.
Laju adopsi dan inovasi di era transformasi AI telah membawa perubahan dalam berbagai aspek kehidupan, termasuk pendidikan. Menurut LinkedIn Future of Work Report 2023, walaupun lebih dari separuh pekerjaan pendidik melibatkan people skills yang paling baik dilakukan langsung oleh manusia—seperti manajemen kelas dan pengajaran—AI dapat meningkatkan produktivitas dalam tugas-tugas seperti perencanaan pelajaran dan pengembangan kurikulum, yang nyatanya menjadi 45% dari tanggung jawab pendidik. Bantuan ini memberikan pendidik lebih banyak waktu untuk fokus melakukan hal-hal yang hanya dapat dilakukan manusia—seperti terhubung dengan murid—di dunia nyata dan dalam waktu nyata, guna membuat perbedaan positif dalam proses pembelajaran para murid.
“AI memiliki potensi besar dalam dunia pendidikan. Misalnya, untuk mempersonalisasi materi dan proses pembelajaran, membantu guru merancang rencana pelajaran, menyederhanakan proses administratif, serta menyediakan wawasan berbasis data tentang kinerja murid dan tren pendaftaran. Guna mewujudkan potensi tersebut, kita perlu mengatasi tantangan seperti akurasi, efikasi, dan ketergantungan yang berlebihan; serta memberikan dukungan yang cukup kepada para pendidik. Di Microsoft, kami berfokus untuk menempatkan para pendidik sebagai pakar yang memegang kendali, dan mengintegrasikan pengalaman AI ke dalam alur kerja mereka untuk benar-benar meringankan beban kerja,” ujar Arief Suseno, Education Lead Microsoft Indonesia.
Di Indonesia, Bapak Ibu guru dari berbagai daerah telah secara aktif mempelajari teknologi AI. Menembus zona nyaman masing-masing, para guru gigih belajar dan berinovasi dengan AI agar dapat menciptakan pembelajaran yang semakin menyenangkan bagi para murid, sembari mempersiapkan generasi penerus bangsa dalam memasuki dunia kerja yang kini memerlukan keterampilan AI. Menyambut Hari Guru Nasional 2024, berikut adalah tiga kisah inspiratif dari guru-guru Indonesia dalam memanfaatkan AI di ruang kelas, yang patut diapresiasi.
Berawal dari Peserta Pelatihan hingga Menjadi Juara – Kisah Inovasi Tim AI MISS YOU asal Probolinggo
Dok. Yayasan Plan International Indonesia/Temmy Subrata. (dari kiri ke kanan) Suci, Fafan, dan Sigit sedang mempresentasikan inovasi AI MISS YOU di ajang regional hackathon AI TEACH.
Tiga guru visioner bernama Fafan Adisumboro, Suci Romadani, dan Sigit Hadi W., asal Probolinggo, Jawa Timur, mengambil langkah inovatif dalam mengajarkan keterampilan berpikir kritis kepada murid melalui penerapan AI. Melalui konsep “AI MISS YOU” (Artificial Intelligence untuk Meningkatkan Bernalar Kritis Siswa Yang Original dan Unik), para guru ini mengajarkan murid bukan hanya untuk menerima informasi, tetapi juga untuk menciptakan, berinovasi, dan memecahkan masalah.
Dari konsep tersebut, para murid diperkenalkan dengan metode pembelajaran “TEBALKAN” (Temukan, Bayangkan, Lakukan, dan Bagikan), di mana murid diajak menggunakan teknologi AI seperti Microsoft Copilot dan Designer, untuk mengeksplorasi topik pembelajaran tertentu, membayangkan ide secara kreatif, mengimplementasikan ide secara praktis, dan membagikan hasil karya mereka.
“Kami terinspirasi dari pemikiran filosofis Ki Hadjar Dewantara yang menekankan bahwa setiap anak bukanlah ‘kertas kosong’ yang hanya menerima informasi, melainkan insan kreatif yang perlu diberdayakan. Dalam semangat ini, metode TEBALKAN mendorong siswa untuk aktif dan kritis,” ujar Sigit.
Selama beberapa bulan terakhir, guru-guru visioner ini mempraktikkan langsung metode TEBALKAN pada Proyek Penguatan Profil Pelajar Pancasila (P5), suatu pembelajaran multidisipliner untuk membangun karakter murid yang inovatif dan adaptif terhadap lingkungan sekitar mereka. Dalam proyek tersebut, para guru mengajak murid untuk mengolah daun mangga menjadi teh herbal, dan meminta murid menemukan resep serta cara terbaik pengolahannya dengan menggunakan AI.
“Kami memilih daun mangga karena mangga merupakan tanaman pangan khas daerah kami di Probolinggo. Menggunakan teknologi AI, para murid melakukan komparasi dari setiap percobaan agar mendapatkan cara bagaimana menghasilkan teh berbahan dasar daun mangga dengan cita rasa terbaik. Di sini, guru berperan dalam melakukan bimbingan serta memperkuat pemahaman mereka dalam berinovasi,” kata Suci.
Proyek tersebut tidak hanya menumbuhkan keterampilan teknis dan kritis para murid, tetapi juga membuka peluang ekonomi baru yang memiliki potensi pasar. Fafan, Suci, dan Sigit awalnya merupakan peserta program pelatihan AI TEACH, sebuah inisiatif yang dilakukan oleh Plan Indonesia dan didukung oleh Microsoft. Tekad dan kreativitas pada akhirnya membawa mereka menjadi salah satu tim pemenang ajang hackathon AI TEACH tingkat Asia Tenggara. Ketiganya tidak hanya berperan sebagai fasilitator teknologi, melainkan juga sebagai pendamping yang memberikan arahan dan dukungan moral bagi murid. Mereka memastikan bahwa AI memperkuat peran mereka sebagai pendidik, bukan menggantikan.
Mudah Memahami Matematika dengan Bantuan AI – Sebuah Transformasi Pembelajaran oleh Mansur dari Sulawesi Selatan
Menerapkan pendekatan inovatif dengan teknologi AI untuk membuat pelajaran matematika lebih menyenangkan adalah motivasi tersendiri bagi Mansur, seorang guru matematika di SMP Negeri 2 Pangsid, Sidenreng Rappang, Sulawesi Selatan. Dengan pendekatan inovatif, Mansur mengajak para murid menggunakan Copilot untuk memahami elaborasi rumus jawaban dari soal-soal yang ia bagikan. Menurut Mansur, yang terpenting bukan hanya jawaban akhir murid, melainkan apakah murid bisa menjelaskan bagaimana mereka mendapatkan jawaban tersebut. Di sini lah AI berperan: mendampingi murid melatih penalaran dan pemahaman mereka akan tahapan pemecahan soal matematika, tanpa perlu merasa rendah diri jika perlu bertanya berulang kali, atau memiliki kecepatan pemahaman berbeda.
“Kami mengajak siswa-siswi untuk menggunakan AI sebagai sarana menyelesaikan soal matematika dengan cara yang menyenangkan dan menenangkan. Tentunya, kami juga meminta mereka menjelaskan alur rumus matematika yang mereka peroleh dari AI, untuk membentuk pemahaman dan penalaran yang bisa dipertanggungjawabkan,” ujar Mansur.
Dengan pendekatan ini, Mansur menginspirasi murid untuk melihat matematika bukan hanya sebagai kumpulan rumus, tetapi sebagai kesempatan untuk mengasah kemampuan berpikir analitis dan logis. Ia juga mengajak para guru untuk terbuka dalam pemanfaatan teknologi AI, dengan memberikan kesempatan bagi murid untuk mengeksplor cara baru dalam berteman dengan matematika.
Dok. Mansur
Sejak 2016, Mansur telah aktif berperan sebagai anggota Microsoft Innovative Educator Expert (MIEE), komunitas pendidik global yang menggunakan teknologi Microsoft secara inovatif untuk meningkatkan pengalaman belajar dan kolaborasi di kelas. Tidak hanya gebrakan di sekolah, Mansur juga mencatatkan pencapaian dalam mendirikan Komunitas Guru Inovatif Microsoft pada platform Merdeka Mengajar dan menjadi representasi guru dari Indonesia dalam Education Exchange di Singapura pada tahun 2018.
Mansur menambahkan “Sudah setahun lebih kami mendirikan Komunitas Guru Inovatif Microsoft di platform Merdeka Mengajar. Sejauh ini sudah ada 4.000 anggota dan setiap minggu aktif mengadakan webinar untuk membahas topik AI dalam pendidikan serta topik-topik berbeda lainnya yang berbeda agar bisa menambah wawasan dan keterampilan pendidik.”
Meningkatkan Minat Literasi dan Kemampuan Berbahasa Inggris dengan AI – Kisah Marheni Widya Retna dari Semarang
Di Semarang, Jawa Tengah, Marheni Widya Retna, guru kelas 6 di SD Negeri Sendangmulyo 04, menjadi salah satu guru SD yang berkesempatan untuk mengikuti pelatihan AI gelaran Microsoft Indonesia, Balai Pengembangan Teknologi dan Komunikasi (BPTIK) Jawa Tengah, dan Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan RI di tahap pertama.
Sebagai guru kelas 6 SD, Marheni khususnya memanfaatkan fitur Reading Progress pada Microsoft Teams untuk meningkatkan minat literasi dan keterampilan membaca murid terhadap teks berbahasa Inggris. Reading Progress pada Microsoft Teams didukung teknologi AI untuk membantu guru menilai perkembangan kemampuan membaca murid secara lebih akurat. AI menganalisis hasil rekaman video atau audio pada saat murid membaca sebuah teks, lalu memberikan data tentang performa membaca murid, sehingga membantu meningkatkan keterampilan membaca secara efisien.
Dok. Marheni Widya Retna
Diketahui, fitur tersebut juga memiliki fungsi reading comprehension yang secara otomatis dapat membuat pertanyaan beserta kunci jawaban berdasarkan variasi teks yang dipilih. Hal ini memudahkan guru dalam menyusun materi pembelajaran yang disesuaikan dengan kebutuhan murid sesuai jenjang kelas. Marheni paham bahwa untuk meningkatkan minat baca murid sejak dini, guru perlu memberikan sebuah bacaan yang tidak hanya menarik, tetapi juga variatif dan sesuai dengan tingkat kemampuan murid.
“Dengan menggunakan Reading Progress, saya bisa memperoleh teks berbahasa Inggris yang lebih variatif untuk diperkenalkan kepada anak-anak, agar mereka mendapatkan suatu bacaan yang baru dan menarik, serta tidak membosankan. Itu berkat dari apa yang saya dapatkan selama pelatihan menggunakan Microsoft Teams,” jelas Marheni.
Melalui inisiatif ini, Marheni berharap agar murid lebih termotivasi dalam meningkatkan budaya literasi dan kemampuan berbahasa Inggris mereka. Hal ini akan membantu murid untuk menyiapkan diri ke jenjang pendidikan berikutnya, sekaligus membuka wawasan mereka terhadap literatur dalam Bahasa Inggris yang lebih luas.
“Selain membantu murid, fitur Reading Progress juga memberikan transparansi lebih bagi orang tua dalam menilai kemajuan akademis anak mereka. Orang tua senang melihat hasil pembelajaran yang saya bagikan melalui Microsoft Teams, dan banyak dari mereka mulai tertarik dengan teknologi ini,” pungkas Marheni.
Mengintegrasikan AI ke Dalam Dunia Pendidikan, Langkah Menuju Indonesia Emas 2045
Indonesia memerlukan transformasi pendidikan yang bertumpu pada teknologi sebagai penggerak perubahan dan peningkatan kualitas sumber daya manusia. Memasuki era baru AI, sudah saatnya mempersiapkan generasi yang berdaya saing dan cakap akan penggunaan AI. Terbaru, Microsoft telah menghadirkan situs AI Skills Navigator, sebuah platform pembelajaran bertenaga AI, yang dapat membantu setiap individu, termasuk guru, untuk menemukan tujuan, jenjang, dan gaya pembelajaran masing-masing. Platform ini diharapkan dapat membantu setiap individu untuk mencapai kesuksesan di era AI.
-SELESAI-
Commemorating National Teacher’s Day: A Reflection of AI-Powered Educational Transformation
Doc. Marheni Widya Retna, Plan International Indonesia Foundation/Temmy Subrata, Mansur
The rapid adoption and innovation of AI in today’s transformative era have significantly impacted various facets of life, including education. According to the LinkedIn Future of Work Report 2023, while more than half of an educator’s role involves human-centric skills like classroom management and teaching—best delivered through direct interaction—AI can play a pivotal role in enhancing productivity for tasks such as lesson planning and curriculum development, which account for 45% of teachers’ responsibilities. By assisting in these areas, AI frees up educators to focus on what only they can do—connecting with students in meaningful, real-time ways to make a lasting, positive impact on their learning journey.
“AI holds immense potential in education. From personalizing learning materials and processes to assisting with lesson planning, simplifying administrative tasks, and delivering data-driven insights on student performance and enrollment trends, AI can be a game-changer. To fully harness these benefits, we must address challenges such as accuracy, efficacy, and over-reliance on AI, while also providing adequate support for educators. At Microsoft, our goal is to empower teachers as the experts in control, integrating AI into their workflows to genuinely alleviate their workload,” said Arief Suseno, Education Lead Microsoft Indonesia.
In Indonesia, teachers from various regions have been embracing AI technology with enthusiasm and resilience. These educators are stepping outside their comfort zones, learning, and innovating with AI to create more engaging learning experiences while preparing students for a workforce that increasingly demands AI-related skills. In celebration of National Teacher’s Day 2024, here are three inspirational stories of Indonesian educators who have harnessed AI in the classroom, demonstrating innovation and dedication.
From Trainees to Champions – The Inspiring Journey of the AI MISS YOU Team from Probolinggo
Doc. Plan International Indonesia Foundation/Temmy Subrata. (from left to right) Suci, Fafan, and Sigit presenting their MISS YOU AI innovations at the AI TEACH regional hackathon.
Three visionary teachers—Fafan Adisumboro, Suci Romadani, and Sigit Hadi W.—from Probolinggo, East Java, have taken innovative steps to teach critical thinking skills to their students through the application of AI. Their project, “AI MISS YOU” (Artificial Intelligence to Improve Original and Unique Student Critical Reasoning), encourages students not only to consume information but also to create, innovate, and solve problems.
This initiative is built upon the TEBALKAN method—Temukan (Discover), Bayangkan (Imagine), Lakukan (Do), and Bagikan (Share)—which invites students to use AI tools like Microsoft Copilot and Designer to explore specific learning topics, imagine creative ideas, implement those ideas practically, and share their outcomes.
“We drew inspiration from Ki Hadjar Dewantara’s philosophy, which emphasizes that children are not ‘blank slates’ merely absorbing information but are creative individuals who need empowerment. Through this philosophy, the TEBALKAN method encourages students to be active and critical participants,” Sigit explained.
Over the past few months, the team has implemented the TEBALKAN method as part of the Pancasila Student Profile Strengthening Project (P5), a multidisciplinary initiative aimed at developing students’ innovative and adaptive character. For example, students were challenged to process mango leaves, a local agricultural product in Probolinggo, into herbal tea. Using AI, students explored recipes and techniques to produce the best-tasting mango leaf tea.
“We chose mango leaves because they are a staple crop in Probolinggo. By utilizing AI, students could compare the results of different experiments to determine the optimal way to create high-quality mango leaf tea with the best taste. Our role as teachers was to guide their innovation process and strengthen their understanding,” said Suci.
This project not only honed students’ critical thinking and technical skills but also uncovered new economic opportunities with market potential. Fafan, Suci, and Sigit began as participants in the AI TEACH training program, conducted by Plan Indonesia and supported by Microsoft. Their determination and creativity eventually led them to win the Southeast Asia AI TEACH hackathon. Beyond facilitating technology, they act as mentors, providing direction and moral support to ensure that AI enhances their role as educators without replacing it.
Making Mathematics Fun and Easy to Understand with AI: Mansur’s Story from South Sulawesi
For Mansur, a mathematics teacher at SMP Negeri 2 Pangsid in Sidenreng Rappang, South Sulawesi, AI offers a way to make math lessons more accessible and enjoyable for his students. By integrating Microsoft Copilot into his teaching, Mansur provides students with step-by-step assistance to solve math problems, focusing not just on the final answer but on the reasoning and processes involved. According to Mansur, the most important thing is not only the student’s final answer, but whether the student can explain how they got the answer. This is where AI comes into play: it helps students practice their reasoning and understanding of the stages of solving math problems without feeling inferior if they need to ask questions repeatedly or have different comprehension speeds.
“We invite students to use AI as a means of solving math problems in a fun way. Of course, we also ask them to explain the flow of mathematical formulas they get from AI, to form understanding and reasoning that can be accounted for,” said Mansur.
Mansur’s innovative approach motivates students to see math as an opportunity to develop logical and analytical thinking skills rather than merely memorizing formulas. He encourages fellow teachers to embrace AI technology, offering students new ways to engage with mathematics.
Doc. Mansur
Since 2016, Mansur has been an active member of Microsoft Innovative Educator Experts (MIEE), a global community of educators who use Microsoft technologies innovatively to enhance learning experiences and collaboration in the classroom. Mansur also recorded achievements in establishing the Microsoft Innovative Teacher Community on the Merdeka Teaching platform and became a representative of teachers from Indonesia at the Education Exchange in Singapore in 2018.
Mansur added, “It has been over a year since we established the Microsoft Innovative Teacher Community on the Merdeka Teaching platform. So far, there are 4,000 members, and every week, actively holds webinars to discuss the topic of AI in education and other different topics in order to add insight and skills to educators.”
Boosting Literacy and English Skills with AI: Marheni Widya Retna’s Initiative in Semarang
In Semarang, Central Java, Marheni Widya Retna, a 6th grade teacher at SD Negeri Sendangmulyo 04, became one of the few elementary school teachers who had the opportunity to take part in AI training held by Microsoft Indonesia, the Central Java Technology and Communication Development Center (BPTIK), and the Indonesian Ministry of Education and Culture in the first phase.
As a 6th-grade elementary school teacher, Marheni uses the Reading Progress feature on Microsoft Teams to increase students’ interest in literacy and reading skills in English texts. Reading Progress in Microsoft Teams is supported by AI technology to help teachers assess the progress of students’ reading skills more accurately. AI analyzes the results of video or audio recordings when students read a text and then provides data about students’ reading performance, helping to improve reading skills efficiently.
Doc. Marheni Widya Retna
It is known that the feature also has a reading comprehension function that can automatically create questions along with answer keys based on the variety of selected text. This makes it easier for teachers to compile learning materials that are tailored to the needs of students according to the grade level. Marheni understands that to increase students’ interest in reading from an early age, teachers need to provide a reading that is not only interesting but also varied and in accordance with the student’s ability level.
“By using Reading Progress, I can get more varied English texts to introduce to children, so that they get a new and interesting reading, and not boring. That’s thanks to what I got during the Microsoft Teams training,” explained Marheni.
Through this initiative, Marheni hopes that students will be more motivated to improve their literacy, culture, and English language skills. This will help students prepare for the next level of education and open their horizons to a wider range of English literature.
“In addition to helping students, the Reading Progress feature also provides more transparency for parents in assessing their child’s academic progress. Parents are happy to see the learning results I share through Microsoft Teams, and many of them are starting to be interested in this technology,” concluded Marheni.
Integrating AI into the World of Education, a Step Towards a Golden Indonesia 2045
Indonesia needs an educational transformation that relies on technology as a driver of change to improve the quality of human resources. As we enter a new era of AI, it is time to prepare a generation that is competitive and capable of using AI. Microsoft has presented the AI Skills Navigator website, an AI-powered learning platform that can help every individual, including teachers, find their own goals, levels, and learning styles. This platform is expected to help every individual thrive in the AI era.
-END-